Kerjasama FITK UIN Walisongo dan FBS Undiksha: Langkah Strategis PBI Menuju Pusat Unggulan dalam Bahasa, Seni, dan Budaya
Singaraja, Maret 2024 – Dalam upaya memperluas jejaring dan meningkatkan mutu pendidikan, Program Studi Pendidikan Bahasa Inggris (PBI) Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan (FITK) UIN Walisongo Semarang menjalin kerjasama strategis…